Kamis, 28 November 2013

Dyani Buddha


Dyani Buddha

Menurut kepercayaan Buddha Mahayana ada 5 macam Dyani Buddha,yaitu :
Timur : Dyani Buddha Aksobhbya, Dengan Bhumisparsa mudra yaitu telapak tangan kiri ke atas dan diatas pangkuan, telapak tangan kanan menelungkup di atas lutut kanan, menunjukkan bumi sebagai saksi.  Dengan Bodhisattwa Wajrapani.
Selatan            : Dyani Buddha Ratnasambhawa , dengan Wara Mudra yaitu telapak tangan kiri terbuka ke atas pengkuan, telapak tangan kanan terbuka diatas lutut kanan, memberikan anugerah dan berkah. Dengan Bodhisattwa Wiswapani.
Utara  : Dyani Buddha Amoghasiddhi, dengan Abhaya Mudra yaitu telapak tangan kiri terbuka diatas pangkuan telapak tangan kanan diatas lutut kanan dengan jari-jari terbuka ke atas, ibu jari ke dalam, artinya jangan takut. Dengan Bodhisattwa Ratnapani.
Barat  : Dyani Buddha Amitabha, dengan Dhyana mudra yaitu telapak tangan kanan diatas telapak tangan kiri di pangkuan bermeditasi. Dengan Bodhisattwa Awalokita.
Tengah           : Dyani Buddha Wairocana, dengan Witarka mudra yaitu telapak tangan kiri terbuka diatas pangkuan, telapak tangan kanan diatas lutut kanan, tiga jari : tengah, manis, dan kelingking ke atas, ibu jari dan jari telunjuk membentuk lingkaran, artinya telah menguasai tiga loka triloka. Dengan Bodhisattwa Samantabhadra.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pertempuran Medan Area

4. Pertempuran Medan Area (13 Oktober 1945) Awal Pertempuran Medan Area Awalnya, pemerintah Indonesia di Sumatera Utara menyambut baik kedat...